Aplikasi Dapodik kembali mengalami pembaharuan, tentu saja hal ini untuk meminimalkan bug yang ada serta menambah beberapa fitur untuk kenyaman dan kevalidan data yang ada. Begitulah semenjak Aplikasi dapodik pertama pada tahun 2012 dirilis, dengan melihat beberapa kendala dan permasalahan yang dihadapi, sekarang Aplikasi Dapodik memenuhi standarisasi sebagai salah satu data dukung kementerian pendidikan dan kebudayaan.
Pada Aplikasi terbaru yaitu versi 2021e ini disediakan berupa Patch saja artinya para operator tidak harus melakukan pembersihan instalan aplikasi terdahulu, patch ini cukup ditimpakan saja pada saat menginstalnya.
Berikut cara instalasinya :
1. Unduh patch 2021e (disini)
2. Instal Patch 2021e
3. Refresh browser (Ctrl+F5)
1. Unduh patch 2021e (disini)
2. Instal Patch 2021e
3. Refresh browser (Ctrl+F5)
4. Login aplikasi dapodik
5. Pastikan tampilan aplikasi sudah menggunakan versi 2021e
6. Selesai. Jika masih belum bisa, tanya teman sesama operator ya.
Adapun beberapa perubahan atau penambahan fitu pada aplikasi ini antara lain :
Semangat terus operator dapodik, salam "Satu Nusa, Satu Bangsa, Satu Bahasa dan Satu Data"
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !